Lembaga Penjaminan Mutu

Lembaga Penjaminan Mutu

Melaksanakan dan Mengembangkan Sistem Penjaminan Mutu dan Audit Mutu Akademik Internal

Workshop

Workshop

Workshop Pemutakhiran Perangkat Mutu (Permendikbud No. 53 Tahun 2023)

RTM

RTM

Rapat Tinjauan Manajemen dan Rencana Tindak Lanjut Universitas Dharma Wacana

Sita Muharni, S.Kom., M.Kom.

Sita Muharni, S.Kom., M.Kom.

Kepala LPM

Sambutan Kepala LPM

Puji syukur dipanjatkan kehadapan Tuhan Yang Maha Esa atas rahmat dan hidayahnya website LPM Universitas Dharma Wacana akhirnya dapat di update sesuai dengan harapan. Sejalan dengan Visi Universitas Dharma Wacana: Visi Universitas Dharma Wacana adalah Menjadi universitas unggul yang berdaya saing dalam bidang ilmu pengetahuan dan teknologi skala global , maka keberadaan website SPMI ini menunjukkan komitmen Universitas Dharma Wacana untuk melaksanakan pelayanan pendidikan tinggi berbasis mutu. Sesuai Pernyataan Mutu Universitas Dharma Wacana yaitu menyelenggarakan pendidikan di Universitas Dharma Wacana berbasis kepuasan pemangku kepentingan, taat pada peraturan dan perundang-undangan yang berlau serta melakukan perbaikan secara berkelanjutan. Lembaga Penjaminan Mutu (LPM) menjamin praktek baik kegiatan SPMI dengan menciptakan iklim yang kondusif dalam tata kelola, tata pamong untuk mewujudkan visi Universitas Dharma Wacana dengan membangun semangat kinerja berbudaya Mutu. Semoga website SPMI ini dapat menjadi sumber informasi kinerja Universitas Dharma Wacana siap menuju World Class University.

Pengelola Lembaga Penjamin Mutu

Lupi Septiani, S.A.P

Lupi Septiani, S.A.P

Staf LPM UDW

Elita Yuni Setiyarini, S.M., M.M.

Elita Yuni Setiyarini, S.M., M.M.

Kabag Pengembangan Dokumen Mutu LPM UDW

Fizzaria Khasbullah, S.TP., M.Si.

Fizzaria Khasbullah, S.TP., M.Si.

Kabag Audit Mutu Internal LPM UDW

Siklus SPMI UDW

Berita